Cara Merubah PDF Ke Word
Ada 2 cara yang ingin saya berikan yaitu Merubah PDF Ke Word Secara Offline dan Secara Online. langsung saja kita bahas dan ikuti tutoral yang saya berikan yukCara Merubah PDF To Word Secara Offline
Ada keuntungan yang bisa kita peroleh jika kita menggunakan cara offline ini salah satunya adalah kita bisa convert kapanpun kita mau tanpa terhubung ke internet, bayangkan saja jika anda sedang ingin merubah tapi koneksi internet tidak ada atau kuoata anda habis kan repot. saya akan perjelas juga dengan berbagai alternatif mengenai Cara Convert Pdf to Word Offline ini.yaitu ;- Cara ubah pdf ke word dengan Free pdf to word converter
- Cara mengubah pdf ke word dengan microsotf word 2013-16
- Cara merubah pdf to word dengan unipdf
- Cara convert file pdf dengan adobe acrobat
Cara Merubah PDF To Words Ikuti panduan Berikut ya;
- Download Software Free PDF To Words
- Instal software yang sudah anda download tadi caranya dengan klik dua kali atau bisa klik kanan terus open file / run administrator, setelah itu silahkan ikuti proses instalasi selanjutnya tinggal klik next – next > Instal sampai finish
- Setelah Software PDF To Word terinstal kini saatnya kita bisa melakukan proses convert, caranya sebagai berikut;
- Pilih file yang mau di convert dengan klik Select File
- Pilih Lokasi penyimpanan hasil convert dari pdf to words tadi
- Jika anda sudah memilih file pdf maka akan muncul tampilannya di sisi kanan seperti digambar
- Setelah semua benar, silahkan anda bisa langsung mulai proses convert dengan klik Convert
- File selesai di convert dan anda bisa langsung membukanya melalui words anda atau anda bisa buka di lokasi yang sudah anda pilih tadi, untuk lebih jelas lihat gambar dibawah ini;
- Open File = Untuk langsung membuka hasil convert tadi yang sudah anda buat
- Open folder = Untuk membuka lokasi dimana penyimpanan hasil Convert Pdf to words tadi
- Close untuk menutup aplikasi
Sampai Langkah ini anda telah berhasil melakukan Convert PDF to Words, mudah bukan caranya, tetapi jika anda bingung silahkan di cermati dengan baik langkah-langkahnya, dibaca dengan teliti dan ulangi langkah dari awal sampai anda berhasil.
Cara Merubah / Convert PDF To Words Secara Online
Setelah saya infokan tutorial diatas secara offline sekarang anda bisa mencoba Convert PDF to Word secara online jika anda punya koneksi internet bagus dan tentunya punya kuota yang banyak ya, beda lagi jika anda menggunakan koneksi ISP yang unlimited. untuk caranya silahkan anda bisa ikuti panduannya sebagai berikut;- Silahkan langsung menuju ke Website Convert Pdf to words di = http://www.pdfonline.com/pdf-to-word-converter/
- Di copy dan paste ke browser anda, atau bisa kalian blok url di atas terus klik kanan open new tabs
- Siapkan berkas file Pdf yang mau anda convert ke words
- Pilih Upload a File to convert lihat gambar dibawah ini untuk lebih jelasnya
- Setalah anda upload langsung pilih convert dan tunggu proses convert yang sedang berjalan, tampilan gambarnya seperti dibawah ini;
- Jika proses convert sudah selesai anda bisa mendownload file words tersebut atau anda bisa melihat gambar untuk mengetahui cara download hasil convert pdf to word secara online yang sudah anda lakukan diatas tadi, berikut gambarnya;
- Sampai langkah ini anda sudah berhasil merubah / convert PDf to words secara online.
Sumber : http://www.materitkj.com/2016/11/cara-merubah-pdf-ke-word-dengan-mudah-secara-offline-dan-online.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar